Dandim 0824/Jember : Bantuan Perkuatan Pengamanan Idul Fitri di Pos-pos Pengamanan Sesuai Permintaan Polres

    Dandim 0824/Jember : Bantuan Perkuatan Pengamanan Idul Fitri di Pos-pos Pengamanan Sesuai Permintaan Polres

    JEMBER – Bantuan perkuatan untuk pengamanan Idul Fitri 1444 H di pos-pos pengamanan dibawah kendali operasi (BKO) Polres Jember,  sesuai masa pelaksanaan Operasi Ketupat Semeru 2023 dari tanggal 18 April 2023 hingga 1 Mei 2023.

    Dari pantauan kami pada Kamis 26/04/2023 Pos-pos Pengamanan Arus Mudik Lebaran diantaranya di Pos Pengamanan Pertigaan Pondok Dalem, Pos Pengamanan Terminal Tawang Alun, Pos Pengamanan Alun-alun Jember, Pos Pengamanan Terminal Pakusari, dan Pos Pengamanan Garahan Silo, pos-pos tersebut melakukan pemantauan arus mudik lebaran yang sekaran sudah memasuki arus balik. Sehingga banyak kendaraan yang keluar dari Kabupaten Jember.

    Sedangkan pemudik yang belum kembali rata-rata menghabiskan liburannya dengan berwisata, dan beberpa pos pengamanan yang dibentuk diantarannya Pos Pengamanan Wisata Pantai Watu Ulo Ambulu, Pos Pengamanan Wisata Pantau Papuma Wuluhan, Pos Pengamanan Pantai Pancer Puger dan Pos Pengamanan Pantai Paseban Kencong.

    Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, saat kami wawancarai menyatakan, bahwa tugas kita melakukan pengamanan Idul Fitri 1444 H ini adalah memberikan rasa aman kepada masyarakat yang sedang merayakan Idul Fitri dan menghabisakan liburannya selama mudik di Kabupaten Jember, sehingga dibentuk Pos-pos Pengamanan dititik-titik yang dianggap ramai pengunjung dan rawan kecelakaan dan lain-lainnya.

    Baik dalam memantau dan mengamankan arus lalu litas mudik lebaran maupun obyek-obyek wisata yang biasanya ramai dikunjungi masyarakat, di Pos-pos pengamanan tersebut diperbantukan personel TNI sesuai pemintaan perkuatan yang di ajukan oleh Polres Jember untuk mendukung  Operasi Ketupat Semeru 2023.

    Saat kami tanyakan hingga kapan dilakukannya pengamanan Idul Fitri ini, Dandim 0824/Jember menjelaskan bahwa Pengamanan Idul Fitri 1444 H dilakukan sesuai masa Operasi Ketupat Semeru 2023 dan sesuai permintaan bantuan perkuatan dari tanggal 18 April 2023 hingga 01 Mei 2023, untuk pengamanan selanjutnya dilakukan sesuai tugas rutin  tiga pilar dari masing-masing wilayah dalam menjaga kondusifitas wilayahnya masing-masing. (Siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Dandim 0824/Jember Cek Pos Pengamanan Wisata...

    Artikel Berikutnya

    Bupati Jember Mengapresiasi Pelayanan Pos...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVnya Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Puspenerbad Gelar Upacara Hari Juang TNI AD, Teguhkan Semangat Pengabdian Bersama Rakyat
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Semarak Hari Juang Kartika, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Karya Bakti Tni Pembersihan Sungai Cegah Banjir
    Aksi Dandim 0824/Jember di Jaga Dhita Adventure Trail : Kolaborasi Seru  Ajang Silaturahmi dan Baksos Bangun Masjid Lojejer
    Babinsa Jambearum Koramil 0824/05 Sumberjambe,  Ikut Penyuluhan Kesadaran Masyarakat Akan Kewaspadaan Bencana
    Dandim 0824/Jember Juga Tinjau Jalan Ambles Jalur Desa Andongrejo – Badealit
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Babinsa Jambearum Koramil 0824/05 Sumberjambe,  Ikut Penyuluhan Kesadaran Masyarakat Akan Kewaspadaan Bencana
    Usai Penghitungan Tingkat Kecamatan, Koramil Jajaran Kodim 0824/Jember Bersama Aparat Terkat Kawal Pergeseran Logistik Pilkada Ke KPUD Kabupaten Jember
    Dandim 0824/Jember Bersama Forkopimda Hadiri Peresmian Gedung Bapenda Oleh Bupati Jember
    Jumat Curhat, Kapolres Jember Terima Paguyuban Insan Transportasi 
    Tinggal Sendiri, Nenek Tuminah Mendapat Kunjungan Bhabinkamtibmas Klompangan Bripka Dedy Feriawan
    Dandim 0824/Jember Bersama Forkopimda Ikuti Vidcon Malam Tahun Baru Dipimpin Kapolri
    Berlebaran Bersama Warga Pelosok Desa, Dandim 0824/Jember Bagikan Sembako

    Ikuti Kami